Manfaat Jahe Untuk Bersin Terus Menerus

Manfaat Jahe Untuk Bersin Terus Menerus

Apakah Anda Mengalami Bersin Terus Menerus ?

Atasi Dengan Jahe !

Manfaat Jahe Untuk Bersin Terus Menerus - Bersin adalah bentuk pertahanan tubuh terhadap benda asing yang masuk ke dalam hidung. Ini adalah respon alami tubuh, terutama saat seseorang menghirup debu, polusi, zat alergen, hingga bakteri dan virus.

Manfaat Jahe Untuk Bersin Terus Menerus

Jahe ini memiliki komponen zat aktif yang bisa membantu mengurangi gejala pilek, batuk, bersin bersin dan sakit tenggorokan. Jenis rempah ini dapat memberikan rasa hangat sehingga membantu melegakan tenggorokan. Alhasil, batuk pun bisa mereda lebih cepat.

Jahe merupakan rempah yang sudah tidak diragukan lagi khasiatnya bagi kesehatan tubuh. Rempah yang satu ini telah banyak digunakan dalam banyak pengobatan tradisional. Air rebusan jahe dapat menjadi obat batuk dan pilek alami yang timbul akibat flu.

Untuk membuat teh jahe, haluskanlah jahe menjadi bubuk terlebih dulu. Ambil sekitar 2 sendok teh bubuk jahe dan rebus dalam air hingga mendidih selama beberapa menit. Saring larutan jahe ini untuk mendapatkan sarinya dan masukkan teh ke dalamnya. Minumlah teh jahe untuk obat batuk ini selagi hangat.

Posted By : Zahid Herbal

Sumber : hellosehat.com

Manfaat Jahe Untuk Bersin Terus Menerus

Komentar