Gejala Sakit Gigi

Gejala Sakit Gigi


Gejala Sakit Gigi - Sakit gigi adalah kondisi ketika muncul rasa nyeri di dalam atau di sekitar gigi dan rahang. Tingkat keparahan nyeri tersebut bisa bervariasi, mulai dari ringan hingga berat. Sakit gigi bisa terasa secara terus-menerus, bisa juga hilang-timbul.

Gejala Sakit Gigi

Berikut ini ada beberapa gejala sakit gigi diantaranya yaitu :
  • Bau busuk di dalam mulut
  • Nyeri saat mengunyah
  • Gusi bengkak
  • Sulit menelan
  • Sesak napas
  • Sulit dan sakit saat membuka mulut
  • Nyeri telinga
Posted By : Zahid Herbal

Sumber : www.alodokter.com

Gejala Sakit Gigi

Komentar